Jelang Libur Lebaran, Anggota DPRD-SU Minta Kepolisian Sumatera Utara Antisipasi Pungli di Objek Wisata Danau Toba

    Jelang Libur Lebaran, Anggota DPRD-SU Minta Kepolisian Sumatera Utara Antisipasi Pungli di Objek Wisata Danau Toba
    Politisi Muda Partai Gerindra, Gusmiyadi, SE

    SUMUT - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Utara meminta Aparat Penegakan Hukum mengantisipasi atau mencegah terjadinya aksi Pungutan Liar di sejumlah Objek Wisata di Kawasan Danau Toba selama libur panjang lebaran Idul Fitri 1443 H/2022 M 

    Hal tersebut disampaikan Gusmiyadi, SE Politisi Muda Partai Gerakan Indonesia Raya ( Gerindra ) yang juga merupakan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Utara Daerah Pemilihan Davil ( X ) Siantar-Simalungun, Senin ( 25/04/2022 )

    Gusmiyadi juga menyampaikan, sejak Kawasan Danau Toba ditetapkan sebagai Unesco Global Geopark ( UGG ) kunjungan wisatawan semakin meningkat, Hal ini menjadi salah satu kabar baik bagi masyarakat di Kawasan Danau Toba 

    "Namun kenyamanan dan keamanan wisatawan yang berlibur dan berwisata ke Kawasan Danau Toba harus tetap kita jaga dengan baik "Jangan ada lagi wisatawan menjadi korban Pungutan Liar ( Pungli ) di Objek Wisata Unesco Global Geopark Kawasan Danau

    Untuk mensukseskan itu, Kepolisian juga harus turut ambil bagian untuk menjaga kenyamanan dan keamanan para wisatawan yang berlibur ke Danau Toba. "Apalagi sebentar lagi libur lebaran Idul Fitri 1443 H/2022 M tinggal menghitung hari dan diprediksi kunjungan wisatawan bakal padat di objek wisata Danau Toba", kata Gusmiyadi.

    Gusmiyadi juga menyampaikan, beberapa bulan yang lalu, sejumlah wisatawan merasa terganggu dan sempat viral di media sosial lantaran menjadi korban pungutan liar, Oleh karena itu, agar tidak terulang lagi hal yang serupa diperlukan peran aktif dari semua pihak demi Memajukan Destinasi Pariwisata Kawasan Danau Toba, " Sebut Gusmiyadi

    Lebih Lanjut, Politisi Partai Gerakan Indonesia Raya ( Gerindra ) itu berharap Kepada Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Kapolda) agar menurunkan Tim untuk melakukan pengawasan disejumlah lokasi-lokasi objek wisata di Destinasi Pariwisata Super Prioritas Kawasan Danau Toba

    Sebelumnya, Aksi dugaan Pungutan Liar ( Pungli ) kerap terjadi di sejumlah Lokasi, Salah satunya di pelabuhan Dermaga Ambarita dengan modus berkedok retribusi tempat parkir khusus, dimana para pemilik kendaraan roda empat dikutip 5000 rupiah ketika hendak masuk ke Pelabuhan

    Selain itu, Aparat Penegakan Hukum ( APH ) juga harus melakukan pengawasan yang exstra ketat di sejumlah lokasi tempat usaha pondok, lantaran harga pondokan ikut melambung tinggi ketika hari libur hingga membuat pengunjung mengeluh 

    Untuk itu, marilah sama-sama memberikan rasa aman dan nyaman kepada para pemudik maupun kepada wisatawan yang sedang berwisata dan berwisata di Kawasan Danau Toba, " Ujar Gusmiyadi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Utara ( Karmel )

    Sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    BKSDA Berhasil Evakuasi Tiga Individu Harimau...

    Artikel Berikutnya

    Musa Rajekshah Harap Pembangunan Jalan Tol...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemkab Asahab Gelar Silaturahmi Akhir Masa Jabatan Pjs. Bupati Asahan
    Kenakan Pakaian Adat, Kepala KSOPP Danau Toba Pimpin Upacara Peringatan Harhubnas 2024
    Sean Gelael Tercepat di Shakedown APRC Danau Toba Rally, Karamjit  Singh Masuk 10 Besar
    Penggeledahan SPBU dan Gudang BBM oleh Kejatisu dan Kodam I/BB di Medan Jadi Sorotan, Ada Dugaan Keganjalan!
    Pemkab Simalungun Gelar Layanan Adminduk dan Kesehatan Kepada Masyarakat di Kecamatan Silou Kahean
    Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 Dimulai, Ini Persiapan Pemerintah Samosir
    Wujudkan Pelayanan Kesehatan di Samosir, Bupati Vandiko Kunjungan Kerja ke Susteran Elisabet Medan
    Penggeledahan SPBU dan Gudang BBM oleh Kejatisu dan Kodam I/BB di Medan Jadi Sorotan, Ada Dugaan Keganjalan!
    Pelaku Pencurian dan Pengancaman di Cafe Anugrah Dibekuk Polsek Percut Sei Tuan
    Deklarasi Pemilu Damai 2024 di Sumut, Pj Gubernur Hassanudin Sebut Potensi dan Pencegahan Kerawanan Pesta Demokrasi
    Sukseskan Event F1 Powerboat di Danau Toba, Pemprovsu Gencarkan Publikasi dan Sosialisasi
    Kenakan Pakaian Adat, Kepala KSOPP Danau Toba Pimpin Upacara Peringatan Harhubnas 2024
    Dukung Destinasi Pariwisata Super Prioritas, IMI Sumut Gelar Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 24 dan 25 Juni
    Pasca Banjir Bandang, Akses Menuju Desa Simangulampe Terputus, PT ASDP Perbantukan KMP Asa-Asa Evakuasi Warga
    Dianggap Tegas, Tokoh Masyarakat: Kombes Dudung Adijono Masih Dibutuhkan di Polda Sumatera Utara
    Perelly Asal Jepang, Thailand, Malaysia, New Zealand dan India Bakal Ramaikan Danau Toba Rally Asia Pacific Rally Championship Grand Finale 2023

    Ikuti Kami