Satu Hari Jelang Perhelatan PON XXI 2024, Atlet dan Panitia Renang Lewati Tumpukan Sampah di Jalan Sisingamangaraja Parapat

    Satu Hari Jelang Perhelatan PON XXI 2024, Atlet dan Panitia Renang Lewati Tumpukan Sampah di Jalan Sisingamangaraja Parapat

    SIMALUNGUN-Satu hari menjelang pelaksanaan perhelatan PON XXI Aceh-Sumut, Atlet dan para Ofisial cabang olah raga renang perairan terbuka melewati tumpukan sampah yang berserakan di jalan Sisingamangaraja Atas Kota Touris Parapat, Minggu 8 September 2024

    Selain di sepanjang ruas jalan utama, tumpukan sampah juga terlihat di sejumlah titik pembuangan sampah sementara di ruas jalan arteri Kota Wisata Parapat, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Simalungun dan tumpukan sampah tersebut juga telah mengeluarkan aroma tidak sedap

    Amatan Jurnalis Indonesiasatu.co.id, Ofisial dan para Atlet cabang olah raga renang perairan terbuka ketika hendak menuju venue di Pantai Wisma Bahari Parapat dari Niagara Hotel melewati tumpukan sampah yang berserakan

    Parahnya lagi, Tumpukan sampah yang berserakan di jalan Sisingamangaraja Atas Kota Touris Parapat dan tumpukan di sejumlah titik Pembuangan Sampah Sementara (PSS) hingga sore hari tadi masih terlihat menumpuk sehingga wisatawan yang melintas menuding pemerintah Simalungun tak bisa jaga keindahan

    “Malu lah kita kalau tuan rumah perhelatan cabang olah raga renang perairan terbuka tidak bisa menjaga kebersihan daerahnya. Masa perhelatan Nasional seperti ini sampah terlihat dimana-mana, ”ujar Lesti Sipahutar usai berlibur dari Ruang Terbuka Publik Parapat

    Sementara itu, salah seorang warga Parapat menyampakan, bahwa tumpukan sampah kerap terjadi di Kota Wisata Parapat dan peristiwa itu terjadi sejak Pemerintah Kabupaten Simalungun tidak lagi melanjutkan kontrak kerja tenaga kebersihan.

    Ia juga menyayangkan sikap Bupati Simalungun yang membiarkan penghapusan anggaran tenaga kebersihan di Parapat. dalam APBD Simalungun. Padahal pemerintah pusat sendiri mengucurkan anggaran untuk menggenjot dan memajukan pariwisata di Danau Toba, ”pungkas Sinaga. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    KKP bersama Dishanpangkan Simalungun Serahkan...

    Artikel Berikutnya

    Atlet Cabor Ski Air Mulai Uji Lintasan di...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemkab Asahab Gelar Silaturahmi Akhir Masa Jabatan Pjs. Bupati Asahan
    Dukung Pemulihan Ekonomi Nelayan Tradisional, Regal Springs Indonesia Tabur 100.000 Benih Ikan Tilapia ke Danau Toba
    Pemuda Pancasila Kabupaten Simalungun Siap Menangkan Anton-Benni Sinaga Nomor Urut 2
    Kenakan Pakaian Adat, Kepala KSOPP Danau Toba Pimpin Upacara Peringatan Harhubnas 2024
    Penggeledahan SPBU dan Gudang BBM oleh Kejatisu dan Kodam I/BB di Medan Jadi Sorotan, Ada Dugaan Keganjalan!
    Pemkab Simalungun Gelar Layanan Adminduk dan Kesehatan Kepada Masyarakat di Kecamatan Silou Kahean
    Pelaku Pencurian dan Pengancaman di Cafe Anugrah Dibekuk Polsek Percut Sei Tuan
    Penggeledahan SPBU dan Gudang BBM oleh Kejatisu dan Kodam I/BB di Medan Jadi Sorotan, Ada Dugaan Keganjalan!
    Wujudkan Pelayanan Kesehatan di Samosir, Bupati Vandiko Kunjungan Kerja ke Susteran Elisabet Medan
    Pemkab Simalungun Gelar Layanan Adminduk dan Kesehatan Kepada Masyarakat di Kecamatan Silou Kahean
    Dukung Pemulihan Ekonomi Nelayan Tradisional, Regal Springs Indonesia Tabur 100.000 Benih Ikan Tilapia ke Danau Toba
    Kenakan Pakaian Adat, Kepala KSOPP Danau Toba Pimpin Upacara Peringatan Harhubnas 2024
    Dukung Destinasi Pariwisata Super Prioritas, IMI Sumut Gelar Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 24 dan 25 Juni
    Pasca Banjir Bandang, Akses Menuju Desa Simangulampe Terputus, PT ASDP Perbantukan KMP Asa-Asa Evakuasi Warga
    Dianggap Tegas, Tokoh Masyarakat: Kombes Dudung Adijono Masih Dibutuhkan di Polda Sumatera Utara
    Perelly Asal Jepang, Thailand, Malaysia, New Zealand dan India Bakal Ramaikan Danau Toba Rally Asia Pacific Rally Championship Grand Finale 2023

    Ikuti Kami